Masyarakat Jakarta benar-benar terbebani dengan kenaikan harga beras. Tidak tanggung-tanggung kenaikannya sampai dengan 30 persen.
"Kenaikan harga beras seharusnya dapat dicegah. Pemprov DKI (Di bawah kepemimpinan Ahok) masih jauh dari mampu mengatasi masalah ketahanan pangan," kata anggota Fraksi Partai Keadilan Sejahtera (PKS) DPRD DKI Jakarta, Ahmad Zairofi, dalam keterangan beberapa saat lalu, Sabtu, 21 Februari 2015.
Dalam kondisi seperti saat ini, lanjut Zairofi, pemerintah harus segera melakukan operasi pasar untuk mengendalikan harga beras. Selain itu, pemerintah tidak boleh melepas secara total harga beras kepada harga pasar.
"Pemerintah sendiri wajib mengendalikan harga kebutuhan pokok masyarakat, harga beras jangan dilepas total harus berdasarkan supply and demand," demikian Zairofi. [rmol]
"Kenaikan harga beras seharusnya dapat dicegah. Pemprov DKI (Di bawah kepemimpinan Ahok) masih jauh dari mampu mengatasi masalah ketahanan pangan," kata anggota Fraksi Partai Keadilan Sejahtera (PKS) DPRD DKI Jakarta, Ahmad Zairofi, dalam keterangan beberapa saat lalu, Sabtu, 21 Februari 2015.
Dalam kondisi seperti saat ini, lanjut Zairofi, pemerintah harus segera melakukan operasi pasar untuk mengendalikan harga beras. Selain itu, pemerintah tidak boleh melepas secara total harga beras kepada harga pasar.
"Pemerintah sendiri wajib mengendalikan harga kebutuhan pokok masyarakat, harga beras jangan dilepas total harus berdasarkan supply and demand," demikian Zairofi. [rmol]
0 Response to "Politikus PKS: Ahok Tak Mampu Atasi Masalah Ketahanan Pangan"
Post a Comment